Posted inAsosiasi Pengembang Bunga flpp
Asosiasi Pengembang Properti Berharap Bunga KPR Non Subsidi Juga Turun
Asosiasi pengembang properti, Real Estate Indonesia, (REI), berharap kebijakan pemerintah mengintervensi suku bunga fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan (FLPP) diikuti dengan penurunan bunga kredit pemilikan rumah (KPR) non subsidi. Langkah ini untuk mendukung bisnis properti di Tanah Air.…